Ikan Mas Bumbu Kuning menjadi resep wajib di hampir semua restoran masakan sunda. Kuning atau Kunyit yang dipakai selain menyedapkan masakan juga memiliki khasiat antibiotik yang sangat berguna untuk kesehatan. mau tau cara bikinnya? silakan mencoba
Bahan:
1 ekor ikan mas (@400 gr)
2 sdm jeruk nipis
1/2 sdt garam
minyak goreng
Bumbu:
50 gr cabai rawit merah
150 ml santan kental
5 btg daun bawang, potong 2 cm
2 lbr daun jeruk
2 lbr daun salam
1 sdt cuka
1/2 sdt garam
Haluskan:
10 buah cabai merah keriting
10 btr bawang merah
3 siung bawang putih
3 ruas kunyit
1 ruas jahe
1 buah tomat
Cara membuat:
1. Lumuri ikan dengan air jeruk nipis dan garam, biarkan 15 menit agar meresap.
2. Panaskan minyak, goreng ikan hingga kering, angkat, tiriskan.
3. Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum, masukkan santan, daun bawang, daun jeruk dan daun salam, masak hingga mendidih sambil diaduk-aduk.
4. Masukkan ikan goreng, beri garam, aduk rata, masukkan cabai rawit merah, aduk rata, masak hingga bumbu meresap.
Untuk 2 porsi
Bahan:
1 ekor ikan mas (@400 gr)
2 sdm jeruk nipis
1/2 sdt garam
minyak goreng
Bumbu:
50 gr cabai rawit merah
150 ml santan kental
5 btg daun bawang, potong 2 cm
2 lbr daun jeruk
2 lbr daun salam
1 sdt cuka
1/2 sdt garam
Haluskan:
10 buah cabai merah keriting
10 btr bawang merah
3 siung bawang putih
3 ruas kunyit
1 ruas jahe
1 buah tomat
Cara membuat:
1. Lumuri ikan dengan air jeruk nipis dan garam, biarkan 15 menit agar meresap.
2. Panaskan minyak, goreng ikan hingga kering, angkat, tiriskan.
3. Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum, masukkan santan, daun bawang, daun jeruk dan daun salam, masak hingga mendidih sambil diaduk-aduk.
4. Masukkan ikan goreng, beri garam, aduk rata, masukkan cabai rawit merah, aduk rata, masak hingga bumbu meresap.
Untuk 2 porsi
Blogger Comment
Facebook Comment